Friday, July 28, 2017

Kumpulan Font Keren Typhograpy Untuk Picsay Pro

Kumpulan Font Keren Typhograpy Untuk Picsay Pro


Hay guysss lama tidak jumpa, setelah sekian lama sibuk di dunia nyata, ok langsaung saja pada kesempatan kali ini saya akan membagikan beberapa kumpulan font Typhograpy untuk picsay Pro yang sering di pakai oleh temen - temen.

Font adalah model huruf atau tulisan yang sangat penting untuk mempercantik sebuah karya editing yang apabila di dalam gambarya di beri tambahan title atau tulisan

Dengan di tambahkanya tulisan akan memberi kesan yang lebih mudah di pahami untuk sebuah karya, tapi akan kurang menarik apabila model huruf atau font yang kita berikan adalah font atau model tulian yang standart, tetunya tidak mau dong hasil karya kita yang tadinya terlihat bagus akann jadi kurang menarik gara-gara font yang kita pakai terlihat standart.

maka dari itu di artikel saya kali ini, saya akan memberikan font keren yang bisa anda download secara cuma-cuma atau gratis

Dan pada kesempatan kali ini saya akan membagikan font typhograpy hanya 8 font yang sering di pakai temen - temen, di antaranya seperti contoh di atas.

Kenapa hanya 8 font, karna agar temen - temen mudah dalam pengekstrakanya dan memilahnya.

Ok tanpa banyak bicara lagi langsung bisa download fontnya.

Apa bila temen - temen belum tau bagai mana cara menanmbahkan font di picsayPro bisa tonton video di bawah ini.



Font ini juga bisa di pasang untuk aplikasi lainya, seperti picsArt, pixelab dan lain lain, untuk pemasangan font di picsArt bisa kunjungi artikel saya Cara Memasang font di picsArt, di situ sudah saya jelaskan cara pemasangan atau instalnya.

Buat pecinta typograpi memang sangat cocok untuk mempercantik karya anda, dan kalian juga bisa reques font yang lain, atau juga tutorial lainya, silahkan reques di kolom komentar.

Sedikit artikel dari saya semoga bermanfaat, dan terimakasih sudah berkunjung di blog sederhana saya.

NB : Apa bila link download font mati, harap lapor di kolom komentar akan segra saya perbaiki.
Previous Post
Next Post

0 komentar: